Jumat, 28 September 2012
beXXa - Bexxanesia Dalam Satu Kata
Dalam perjalanan karir beXXa, ada orang-orang yang selalu hadir dan memberikan support yang tiada henti mulai dari debut hingga saat ini. Merekalah yang memberikan energi positif bagi ke delapan gadis yang luar biasa ini. Merekalah yang tanpa lelah menyemangati dan menjadi sahabar baru buat beXXa. Mereka adalah Bexxanesia.... Ayuna, Elena, Inara, Irena, Niara, Senita, Okira, dan Xinna menggambarkan arti Bexxanesia bagi mereka dalam satu kata..
Bexxanesia is Energy, without energy beXXa won't be fulfilled with passion to exist.. - Irena
Bexxanesia = Family. Karena terilihat kalau dukungan mereka terhadap beXXa itu tulus dan tanpa batas seperti keluarga sendiri. Kita semua saling melengkapi. beXXa nggak mungkin bertahan serta sukses dikenal banyak orang tanpa support dari Bexxaanesia, begitu juga Bexxanesia yang udah sangat kompak seperti sekarang nggak mungkin terbentuk tanpa adanya beXXa.. - Okira
Bexxanesia = Sweet. Karena mereka semua baik banget sama beXXa dan selalu support kita. Dalam keadaan apapun, mereka selalu siap sedia buat beXXa. Kayak ngelive terus kemanapun beXXa on air, bahkan sampe ke Bandung dan ke Bogor mereka ikut 1 mobil buat nemenin beXXa.. - Senita
Bexxanesia = Spirit. Karena tanpa mereka beXXa just nothing.. - Inara
Bexxanesia buat aku itu Sahabat. Karena bexxanesia sahabat yang mendukung di setiap waktu.. - Niara.
Bexxanesia = Spirit. Karena tanpa ada Bexxanesia, beXXa tidak akan mempunyai semangat apa-apa, tapi dengan dukungan dan semangat dari Bexxanesia-lah yang membuat beXXa semakin membenahi diri untuk terus memberikan yang terbaik di setiap performance.. - Ayuna.
Bexxanesia = Motivation. Karena mereka yang selalu membuat beXXa berusaha untuk menampilkan yang berbaik. Selalu membuat beXXa bersemangat di setiap performance dan nggak mau membuat mereka.
Bexxanesia is my spirit. Melihat mereka membuat aku selalu semangat dalam keadaan apapun dan ingin memberikan yang terbaik buat mereka. Dengan adanya keberadaan merekalah yang membuat aku ingin menjadi lebih baik lagi dari sebelumnya.
We can't describe Bexxanesia with one word, because they're so precious. But, in one words, we can show how we love them so much :)
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Tidak ada komentar:
Posting Komentar